Apakah Boleh Makan Daging Kurban Sendiri? Begini Jawaban Ustadz Abdul Somad atau UAS

- 16 Juni 2024, 18:00 WIB
Bolehkah makan daging kurban sendiri? Ini jawaban Ustadz Abdul Somad
Bolehkah makan daging kurban sendiri? Ini jawaban Ustadz Abdul Somad /Youtube Ustadz Abdul Somad Official

Menurut UAS seseorang tak boleh makan daging kurbannya sendiri jika dalam kondisi kurban wajib.

Kurban wajib yang dimaksud salah satunya adalah ketika seseorang bernazar.

"Bapak ibu yang bernazar, saya bernazar kalau anak saya lulus, nanti saya mau kurban. Maka dia tak boleh memakan daging. Kurban tersebut, daging tersebut" kata Ustadz Abdul Somad dalam video Youtube Fodamara Media yang diunggah 10 Agustus 2019.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Tempat Jual Domba Kurban di Sumedang, Cocok untuk Berkurban di Hari Idul Adha

Adapun jika kurban yang dilakukan adalah bersifat sunnah seperti pada umumnya di hari raya idul adha, maka itu bukan sekedar boleh tapi dianjurkan.

"Makanlah. Bukan (hanya) boleh justru di suruh makan," terang Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Tempat Jual Domba Kurban di Sumedang, Cocok untuk Berkurban di Hari Idul Adha

Dianjurkan bagian yang dimakan adalah hati. Tentu harus dicuci dan diolah terlebih dahulu.

Hal itu yakni makan daging kurban dilakukan kata Ustadz Abdul Somad guna mengambil berkah. 

 

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah