Enam Tanaman Herbal dengan Aroma Rasa yang Unik dan Berkhasiat bagi Kesehatan

- 1 Oktober 2023, 15:49 WIB
Ilustrasi: Enam tanaman herbal dengan aroma rasa yang unik dan berkhasiat bagi kesehatan
Ilustrasi: Enam tanaman herbal dengan aroma rasa yang unik dan berkhasiat bagi kesehatan /Pixabay/congerdesign/

Baca Juga: TES KEPRIBADIAN : Elemen yang Pertama Kali Dilihat Mengetahui Apakah Kamu Cemburuan atau Romantis, Coba yuk!

Dalam ramuan herbal, peppermint digunakan untuk menghilangkan sakit kepala, nyeri otot, dan masalah pernapasan.

2. Ketumbar

Ketumbar adalah tanaman serbaguna, daunnya dikenal sebagai cilantro. Dan, termasuk tanaman tahunan yang berasal dari wilayah Mediterania dan kini dibudidayakan di seluruh dunia.

Selain itu, ketumbar merupakan rempah-rempah penting dalam banyak masakan dunia.

Daunnya pun memiliki aroma yang menyegarkan dan sering digunakan dalam masakan Meksiko, India, dan Asia.

Kemudian, bijinya juga banyak digunakan sebagai rempah-rempah dalam mengharumkan daging, saus, dan pastry. Baik daun ketumbar maupun bijinya kaya akan nutrisi.

3. Kemangi atau Basil

Kemangi atau basil adalah tanaman herbal yang harum berasal dari Asia dan Afrika. Ada banyak varietas kemangi atau basil termasuk basil Italia umum, basil Thai, dan lainnya.

Daun basil memiliki bentuk yang lebih lebar sementara kemangi cenderung lebih sempit dan kecil.

Halaman:

Editor: Muhammad Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah