Prediksi Manchester City vs MU Final Piala FA 25 Mei 2024, Erling Haaland cs Tambah Gelar?

- 24 Mei 2024, 20:12 WIB
Prediksi Manchester City vs MU final Piala FA 25 Mei 2024
Prediksi Manchester City vs MU final Piala FA 25 Mei 2024 /Twitter.com/mancity

PR SUMEDANG - Berikut ini adalah prediksi Manchester City vs MU di final Piala FA yang berlangsung, Sabtu 25 Mei 2024. Apakah Erling Haaland cs akan tambah gelar?

Derby Manchester kembali tersaji usai rampungnya Premier League musim 2023-2024 yang dimenangkan Manchester City di pekan terakhir.

Prediksi Manchester City vs MU tentunya akan menjadi informasi penting menjelang partai final Piala FA di Stadion Wembley digelar.

Baca Juga: Prediksi Manchester City vs West Ham Premier League 19 Mei 2024, Skor hingga Line Up

Meski sudah memangkan trofi tentu, Manchester City enggan menurunkan tensi. 'The Citizens berhasrat meraih piala keduanya musim ini.

Memang bukan perkara mudah mendapatkan gelar kedua apalagi di partai pamungkas ini mereka akan menghadapi Manchester United.

Erik Ten Hag tentu menjadikan trofi Piala FA sebagai sesuatu yang tak bisa ditawar lagi. 

Baca Juga: Prediksi Persib vs Bali United Semifinal Championship Series LIGA 1 18 Mei 2024, Lengkap LINK STREAMING

Pelatih berkebangsaan Belanda itu bertekad mempersembahkan gelar agar kursi kepelatihannya tidak goyang.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah