Bocoran Pencairan KJP Plus April 2024 Simak Prediksinya, Bantuan Rp300 Ribu untuk Siswa SMP

- 4 April 2024, 10:18 WIB
Bocoran KJP Plus April 2024 siswa SMP sederajat nominal Rp300 ribu.
Bocoran KJP Plus April 2024 siswa SMP sederajat nominal Rp300 ribu. /jakarta.go.id/

PR SUMEDANG - Bocoran dan prediksi pencairan KJP Plus April 2024. Ada bantuan Rp300 ribu.

Bantuan biaya pendidikan Rp300 ribu akan didapatkan oleh siswa jenjang SMP dan MTs dalam KJP Plus.

Pertanyaannya mulai muncul, kapan KJP Plus April 2023 cair? Ketahui prediksi atau bocoran bantuan yang ditunggu orang tua siswa.

Baca Juga: Prediksi BPNT April 2024 Cair ke Penerima Manfaat Jelang Lebaran, Nominalnya Rp200 Ribu?

Pada dasarnya, KJP Plus merupakan bantuan yang dicairkan kepada siswa-siswi di DKI Jakarta.

Penerimanya adalah peserta didik yang namanya masuk dalam daftar DTKS dan tergolong berasal dari keluarga tidak mampu.

Setiap bulan, siswa yang dinyatakan sebagai penerima manfaat akan disalurkan bantuan. Salah satunya Rp300 ribu untuk siswa SMP dan MTs.

Baca Juga: KJP Plus April 2024 Cair Awal Bulan? Biaya Rutin Siswa Digunakan hanya untuk 2 Hal Ini

Nominal Pencairan KJP Plus April

Bukan hanya siswa SMP sederajat saja yang memperoleh bantuan, namun juga jenjang pendidikan lain.

Halaman:

Editor: Talhah Lukman Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah