Langkah BNPB Antisipasi Potensi Bencana Selama Libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Berikut Imbauannya!

- 18 Desember 2023, 16:06 WIB
Ilustrasi: Langkah BNPB mengantisipasi sejumlah potensi bencana selama libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024
Ilustrasi: Langkah BNPB mengantisipasi sejumlah potensi bencana selama libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 /Pixabay/Hermann Traub /

PR SUMEDANG - Menjelang libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyiapkan beberapa langkah guna mengantisipasi terhadap sejumlah potensi bencana.

Dalam hal ini, BNPB mengimbau kepada masyarakat agar selalu waspada dan berhati-hati dalam perjalanan disaat mengisi liburan.

Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto dalam keterangannya yang dikutip Pikiran Rakyat Sumedang melalui Antara, Senin, 18 Desember 2023.

Baca Juga: BREAKING NEWS Bus Handoyo Tabrak Pembatas Jalan di Tol Cikampek, 10 Orang Dikabarkan Tewas

Ia mengatakan, pihaknya siap siaga dan akan siap mendampingi masyarakat yang sedang melaksanakan liburan.

"Kami siap mendampingi dan siap siaga bagi masyarakat yang sedang melaksanakan liburan, mudah-mudahan libur ini berjalan lancar dan tidak terjadi bencana yang membuat masyarakat menjadi korban," kata Suharyanto.

Imbauan BNPB Kepada Masyarakat 

Adapun imbauan dari BNPB tersebut untuk dijadikan perhatian bagi masyarakat selama libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, diantaranya:

1. Kenali potensi bencana di daerah tujuan sebelum bepergian.

2. Segera lakukan evakuasi mandiri jika berada di area perbukitan berpotensi longsor dan terjadi hujan deras dalam waktu lama.

Halaman:

Editor: Muhammad Sukri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah